
Untuk bisa mendapatkan manfaat asuransi yang dipunyai tentunya bisa mengajukan klaim terlebih dahulu. Apabila klaim diterima maka bisa mendapatkan uang pertanggungan yang bisa digunakan untuk perawatan, pengobatan, dan juga santunan meninggal dunia. Pengajuan klaim Allianz juga perlu dilakukan untuk mendapatkan manfaat asuransi kesehatan yang bisa melindungi tertanggung untuk mendapatkan biaya pengobatan untuk penyakit kanker.
Asuransi dari Allianz yang memberikan manfaat perlindungan ketika tertanggung terdiagnosa penyakit kanker yaitu Smarmed Cancer. Asuransi ini merupakan pilihan terbaik bagi Anda yang mempunyai resiko terkena kanker, mempunyai usia lebih dari 45 tahun, mempunyai kebiasaan merokok, hingga pekerjaan dan gaya hidup yang meningkatkan penyakit kanker. Asuransi SmartMed Cancer dari Allianz ini merupakan asuransi kesehatan rider yang ada di Indonesia untuk perlindungan ketika tertanggung terkena penyakit kritis yang membutuhkan pengobatan biaya yang besar yaitu kanker.
Asuransi SmartMed Cancer ini mempunyai keunggulan, manfaat, pengecualian, hingga cara pengajuan klaim Allianz yang perlu diperhatikan sehingga bisa mendapatkan manfaat terbaik untuk biaya pengobatan kanker yang dibutuhkan. Di mana untuk detail informasi dari asuransi kesehatan SmartMed Cancer ini adalah sebagai berikut :
- Asuransi ini bisa memberikan perlindungan terbaik bagi tertanggung yang bisa membelinya sedari dini. Untuk usia masuk mempunyai perlindungan asuransi ini dari 1 bulan 1 hari hingga maksimalnya 60 tahun.
- Asuransi ini memberikan usia pertanggungan hingga tertanggung mempunyai usia maksimalnya 75 tahun.
- Asuransi ini bisa didapatkan dengan pembayaran premi, mendapatkan uang pertanggungan, serta transaksi lainnya yang menggunakan mata uang rupiah.
- Asuransi ini mempunyai wilayah pertanggungan untuk mendapatkan pengobatan kanker di seluruh dunia kecuali di Amerika Serikat serta mendapatkan perlindungan di wilayah pertanggungan sesuai plan yang dipilih.
- Asuransi ini mempunyai masa tunggu yang dipunyai sebelum polis aktif untuk mendapatkan perlindungan adalah 90 hari sejak tanggal efektif.
- Asuransi ini mempunyai metode pembayaran premi 90 hari sejak tanggal efektif.
Ketika tertarik untuk mendapatkan manfaat dari rider asuransi ini bisa menerima keunggulan produk asuransinya seperti berikut ini :
- Asuransi ini merupakan produk yang memberikan perlindungan untuk resiko kanker secara menyeluruh. Sehingga akan mendapatkan berbagai kebutuhan untuk pengobatan kanker yang diderita.
- Asuransi ini mempunyai keunggulan karena bisa memberikan keamanan finansial sehingga mengganti biaya yang dikeluarkan untuk pengobatan kanker.
- Asuransi ini mempunyai keunggulan dapat memberikan biaya untuk berbagai jenis pengobatan yang dilakukan baik pengobatan tradisional, konsultasi ahli diet, rawat jalan lanjutan, pemeriksaan diagnostik, konseling psikologis, dan lainnya.
- Asuransi ini memberikan keunggulan dengan jangkauan pengobatan yang bisa didapatkan di seluruh dunia di rumah sakit jaringan Allianz Ad Medika dengan menggunakan fasilitas cashless.
Asuransi kanker ini bisa menanggung berbagai biaya yang dibutuhkan untuk pengobatan yang dibutuhkan. Baik pemeriksaan diagnostik yang dilakukan karena akan sering melakukan pemeriksaan untuk mengetahui perkembangan penyakit kanker yang dipunyai. Serta bisa mendapatkan perawatan kanker hingga bedah rekonstruksi yang dibutuhkan. Asuransi ini juga menanggung biaya untuk pemantauan, pemulihan, hingga santunan kematian yang bisa didapatkan keluarga ketika tertanggung meninggal dunia karena penyakit kanker yang dideritanya.
Untuk mendapatkan manfaat perlindungan yang lengkap asuransi SmartMed Cancer ini bisa untuk mengajukan klaim Allianz dengan langkah yang tepat mengikuti metode claim yang dipunyai. Anda bisa mengajukan klaim dengan reimbursement atau yang lebih mudah menggunakan klaim cashless yang bisa digunakan untuk pemegang kartu asuransi Allianz. Informasi lengkap mengenai asuransi SmartMed Cancer sendiri bisa diketahui di website Allianz atau menghubungi AllianzCare di nomor 1500 136.
Tinggalkan Balasan